Kamis, 29 November 2012

CODING AUTO INCREMENT (PBO)

Diposting oleh Erma Monica di 01.04


CARA MENAMBAHKAN CODING AUTO INCREMENT PADA WEB


Ketikkan Pada Web Anda Seperti Koding di bawah ini , Simpan koding ini pada Inputannya:


<?

include "koneksi.php";
//cari id transaksi terakhir

$query = "SELECT max(nomorbyr) as last From pembayaran where nomorbyr like 'BYR%'";
$hasil = mysql_query($query);
$data = mysql_fetch_array($hasil);
$lastNoTransaksi = $data['last'];

//baca nomor urut transaksi dari id transaksi terakhir
$lastNoUrut= substr($lastNoTransaksi, 3, 3);

//no urut ditambah 1
$nextNoUrut=$lastNoUrut+1;

//membuat format nomor trans berikutnya
$nomorbyr= 'BYR'.sprintf('%03s',$nextNoUrut);

koding Auto Increment ini di gunakan untuk Primary Key, agar memunculkan sebuah kode secara otomatis.
untuk contoh diatas, saya menggunakan (nomorbyr) sebagai Primary Key nya.

Jika Berhasil Maka Akan Muncul Seperti gambar di bawah ini :


Selamat Mencoba !! J

0 komentar:

Posting Komentar

 

Erma Monica Copyright © 2011 Design by Ipietoon Blogger Template | web hosting