Suku Minangkabau
Religi è
Mayoritas Islam
Upacara Adat :
a.
Tabuik yaitu memperingati wafatnya cucu Rasul
SAW
b.
Kitan yaitu upacara sunat anak laki-laki
Pimpinan Keagamaan:
a.
Tuanku/Syekh
b.
Angkukali/Kadi yaitu penghulu
System kekerabatan yang dianut adalah Matrilineal yaitu
garis keturunan dari pihak ibu/perempuan. Ayah berada di luar keluarga istri
dan anak. Kepentingan keluarga diatur oleh Niniek Mamak yaitu laki-laki dewasa
dari keluarga Batih, biasanya paman paling tua.
Istilah Di Sistem Kekerabatan Minangkabau:
a.
Pasumandan : kaum kerabat perempuan dari
pengantin laki-laki.
b.
Bako : kaum kerabat dari ayah.
c.
Urang Sumando : sebutan bagi suami yang
diberikan kerabat istri.
Daerah Minangkabau terdiri atas :
1.
Minangkabau Darat
Yaitu daerah yang terletak di kedalaman
yang terdiri dari 3 luhak yaitu;
a.
Luhak Agam
b.
Luhak Tanah Datar
c.
Luhak 50 Kota
2.
Minangkabau Pesisir
Yaitu orang-orang yang menempati daerah
sepanjang pantai samudera Indonesia yang dulunya berasal dari pedalaman.
0 komentar:
Posting Komentar